Kabar Daerah

Berita terpilih kabar daerah

Bupati Blora Sampaikan LKPJ Akhir Tahun Anggaran 2020

Bupati Blora Sampaikan LKPJ Akhir Tahun Anggaran 2020

Pewarta : Tim Redaksi | Editor : Hery Taufik Jatengbisnis.com, Kabupaten Blora – Bupati Blora, Djoko Nugroho menyampaikan Laporan Keterangan Pertanggunjawaban (LKPJ) Akhir Tahun Anggaran 2020 dalam Rapat Paripurna DPRD di ruang pertemuan Sekretariat DPRD Kabupaten Blora, Kamis (11/2/2021). LKPJ Dewan Perwakilan Rakyat Daerah ini merupakan amanat Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah dan Peraturan Pemerintah Nomor 13 tahun 2019 tentang Laporan dan Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah serta Peraturan Menteri Dalam Nomor 18 Tahun 2020 tentang Peraturan Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2019.LKPJ ini memuat hasil penyelenggaraan urusan pemerintahan, utamanya menyangkut pertanggungjawaban kinerja yang dilaksanakan oleh Pemerintah Daerah…
Lanjut Baca
Dispaperta Pemkab Batang Bentuk Koperasi Komoditas Pertanian

Dispaperta Pemkab Batang Bentuk Koperasi Komoditas Pertanian

Pewarta : Tim Redaksi | Editor : Hery Taufik Jatengbisnis.com, Kabupaten Batang – Dinas Pangan dan Pertanian (Dispaperta) Kabupaten Batang membentuk koperasi komoditas pertanian untuk kebutuhan petani. Koperasi berfungsi untuk mengatur sistem para petani agar lebih mandiri, karena Kabupaten Batang masuk dalam pilot project dari Kementerian Pertanian Republik Indonesia. ”Bahwa pada bulan Desember 2020 mulai membentuk koperasi holtikutura dengan tujuan kebutuhan petani kita terpenuhi agar lebih mandiri dalam pengelolaannya,” kata Kepala Dispaperta Kabupaten Batang Susilo Heru Yuwono saat ditemui di Aula Dispaperta Kabupaten Batang, Sabtu (13/2/2021). Ia menjelaskan, koperasi sangat penting untuk aselerasi pembangunan petani agar tidak mengandalkan APBN dan APBD saja, karena sektor pertanian…
Lanjut Baca
Dispaperta Pemkab Batang Targetkan 50 Milyar Modal KUR Petani

Dispaperta Pemkab Batang Targetkan 50 Milyar Modal KUR Petani

Pewarta : Tim Redaksi | Editor : Hery Taufik Jatengbisnis.com, Kabupaten Batang – Dinas Pangan dan Pertanian (Dispaperta) Kabupaten Batang menggelar acara penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) antara koperasi komoditas pertanian dengan offtaker atau perusahaan bersama Direktur Pembiayaan Pertanian Kementerian Pertanian Republik Indonesia di Aula Dispaperta Kabupaten Batang, Sabtu (13/2/2021). Kepala Dinas Dispaperta Kabupaten Batang Susilo Heru Yuwono mengatakan, bahwa pembiayaan modal atau investasi dalam bentuk Kredit Usaha Rakyat (KUR) untuk para offtaker dan petani yang nanti langsung mengakses ke koperasi komoditas pertanian. “Kabupaten Batang ditargetkan Rp50 Milyar untuk modal KUR para petani oleh Direktur Pembiayaan Pertanian Kementerian Pertanian Republik Indonesia Indah Megahwati.…
Lanjut Baca
Ketiga Kalinya Pemkab Batang Maju 10 Besar Penilaian PPD Jateng

Ketiga Kalinya Pemkab Batang Maju 10 Besar Penilaian PPD Jateng

Pewarta : Tim Redaksi | Editor : Hery Taufik Jatengbisnis.com, Kabupaten Batang – Pemkab Batang membawa program inovasi unggulan “Bu Camad Tamasya” (Budidaya Cacing, Madu, Pembuatan Cuci Tangan, Masker dan Tanam Sayuran). Program ini maju sebagai nominasi 10 besar penilaian Penghargaan Pembangunan Daerah (PPD) Tahun 2021 tingkat Provinsi Jawa Tengah. Bu Camad Tamasya merupakan program pemberian hibah kepada 4.031 Rukun Tetangga (RT) dalam rangka pencegahan dan Pengendalian Covid-19 di Wilayah Kabupaten Batang. Penilaian Tahap II PPD Tahun 2021 untuk Kabupaten Batang dilakukan secara daring oleh Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Provinsi Jawa Tengah di Aula Kantor Bupati, Kabupaten Batang, Kamis (11/2/2021).…
Lanjut Baca
Gagal Bayar AJB Bumiputera, Polisi Beri Izin Nasabah Purwokerto Ngadu ke OJK

Gagal Bayar AJB Bumiputera, Polisi Beri Izin Nasabah Purwokerto Ngadu ke OJK

Pewarta : Tim Redaksi | Editor : Hery Taufik Jatengbisnis.com, Purwokerto – Polresta Banyumas tidak mau kecolongan, meski telah memberi izin 5 orang perwakilan nasabah yang akan mediasi dengan OJK Purwokerto untuk menanyakan serta menagih klaim Asuransi di Kantor Cabang AJB Bumiputera 1912 Purwokerto, Polres terlihat menurunkan belasan anggotanya. Padahal perwakilan nasabah mematuhi izin dengan hanya mewakilkan kepada 5 orang nasabah yang disepakati. "Kami hanya berlima, saya, Pak Agus Subekti, Bu Ivy Safitri, Pak Ega dan Bu Eniroh sesuai yang diijinkan, tetapi kami dijaga lima belas polisi," kata Winarni salah satu perwakilan, Kamis (11/02/2021). Winarni mengatakan, pihak OJK akan memfasilitasi keluhan…
Lanjut Baca
2.362 Nasabah AJB Bumiputera Purwokerto Belum Dibayar Klaim Asuransi

2.362 Nasabah AJB Bumiputera Purwokerto Belum Dibayar Klaim Asuransi

Pewarta : Tim Redaksi | Editor : Hery Taufik Jatengbisnis.com, Purwokerto – Kepala Kantor Cabang Asuransi Jiwa Bersama (AJB) Bumiputera 1912 Purwokerto Sukono mengakui ada sebanyak 2.362 nasabah yang belum terbayarkan sampai saat ini. Jumlah tanggungan mencapai 24,6 Milyar. Hal tersebut diungkapkan Sukono dihadapan 5 perwakilan nasabah saat mendatangi kantor cabang Asuransi Jiwa Bersama (AJB) Bumiputera 1912 Purwokerto Kamis (11/02/2021) di Kantornya Jalan Jenderal Soedirman Purwokerto. Mereka terdiri dari Agus Subekti, Winarni, Ivy Safitri, Ega dan Eniroh yang mewakili ribuan nasabah mempertanyakan nasib klaim asuransi yang tak kunjung cair. Rencana mereka akan menggelar aksi bersama namun tidak mendapatkan ijin. "Saya terbuka…
Lanjut Baca
Pekan ini Pasar Hewan Jelok Boyolali Mulai Beroperasi

Pekan ini Pasar Hewan Jelok Boyolali Mulai Beroperasi

Pewarta : Tim Redaksi | Editor : Hery Taufik Jatengbisnis.com, Boyolali – Setelah menunggu sekian waktu, akhirnya Pasar Hewan yang dulu berada di kawasan Singkil, Karanggeneng atau biasa disebut Sunggingan kini telah berpindah ke Desa Jelok, Kecamatan Cepogo. Perpindahan ini dimulai pada Rabu (10/2/2021), dengan aktivitas jual beli hewan yang bertepatan dengan pasaran Pahing pada penanggalan Jawa. “Untuk Pasar Hewan di Sunggingan sudah pindah di Jelok Cepogo,” jelas Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disdagperin) Kabupaten Boyolali, Karsino saat di temui di sela peninjauan Pasar Sapi Jelok, Rabu (10/2/2021). Lebih lanjut, Pasar Hewan Jelok tersebut menelan anggaran sebesar Rp30.268.237.850 yang terdiri dari…
Lanjut Baca
Wali Kota Magelang Cek Penanganan Longsor di Wates

Wali Kota Magelang Cek Penanganan Longsor di Wates

Pewarta : Tim Redaksi | Editor : Hery Taufik Jatengbisnis.com, Kota Magelang – Wali Kota Magelang Sigit Widyonindito beserta jajarannya meninjau langsung lokasi tanah longsor di Wates Prontakan RT 4 RW 3 Kelurahan Wates, Kecamatan Magelang Utara, Kamis (11/2/2021). Sigit mengatakan, kunjungan ini sebagai wujud kehadiran pemerintah dalam penanganan bencana di wilayahnya. Ia memastikan musibah ini sudah tertangani dengan baik. “Kita tanggap cepat, ambil langkah preventif supaya talud yang longsor bisa berdiri kembali. Insyallah segera berdiri agar akses jalan untuk masyarakat di bawahnya segera pulih,” kata Sigit di sela-sela kunjungannya. Ia pun memberikan bantuan berupa uang tunai sebesar Rp5 juta kepada…
Lanjut Baca
Pemkot Pekalongan Programkan Cegah Rabun Senja dengan Vitamin A

Pemkot Pekalongan Programkan Cegah Rabun Senja dengan Vitamin A

Pewarta : Tim Redaksi | Editor : Hery Taufik Jatengbisnis.com, Kota Pekalongan – Upaya mencegah rabun senja, ribuan bayi dan balita di wilayah Kota Pekalongan akan memperoleh vitamin A gratis dari Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Pekalongan. Jatah vitamin A tersebut didistribusikan melalui posyandu, dan puskesmas setempat. Kepala Seksi Kesehatan Keluarga dan Gizi Dinkes setempat, Ismanto, mengungkapkan, jumlah sasaran program pemberian vitamin A di Kota Pekalongan adalah 20 ribu balita, 3.500 bayi, dan 5.900 orang ibu nifas. Program pemberian vitamin A dilaksanakan dua kali dalam satu tahun, yakni, pada Februari dan Agustus. “Persiapan pemberian kapsul vitamin A bulan Februari ini sudah kami…
Lanjut Baca